Ini Manfaat dari In House Training Audit Internal ISO 9001


Ini Manfaat dari In House Training Audit Internal ISO 9001

In House Training Audit Internal ISO 9001

Bagi perusahaan atau instansi baik itu yang akan maupun yang sudah menerapkan sistem manajemen mutu berdasarkan ISO9001:2015, ada banyak kewajiban yang harus dilaksanakan. Salah satunya adalah harus melaksanakan internal audit. Internal audit ini dilakukan untuk memenuhi persyaratan sertifikasi serta untuk menjaga efektivitas sistem manajemen mutu perusahaan. Internal audit ini harus dilakukan secara berkala. Berdasarkan kebutuhan tersebut yang sangat penting untuk sumber daya organisasi (SDM) untuk mempunyai informasi (pengetahuan) atau skill yang memadai untuk dapat dilakukannya internal audit. Tujuannya tentulah agar hasilnya bisa dijadikan sebagai acuan perbaikan dan pengembangan sistem dalam perusahaan tersebut.


Berdasarkan kebutuhan itulah in house training sangat penting untuk dilakukan. Tujuan dari in house training ini adalah untuk memberikan pemahaman serta pembekalan kemampuan atau skill kepada sumber daya organisasi. Dengan pnegetahuan ini, pekerja akan mengetahui kapan internal audit harus dilakukan, bagaimana cara internal audit ini, siapa yang harus melakukan internal audit, apa yang harus dialkukan terhadap hasil temuan audit, dan banyak lagi.

Informasi Pelatihan In House Training Audit Internal ISO 9001
Hubungi Yuwana 0812 9828 9983 (SMS/WA/Telp)


Manfaat Pelatihan Internal Audit

  • Ada banyak manfaat yang akan didapatkan dengan mengikuti pelatihan ini, antara lain:
  • Perusahaan dianggap sudah memenuhi persyaratan wajib dari sertifikasi ISO 9001:2015 terkait sistem manajemen mutu.
  • Para peserta akan mengetahui bagaimana cara dan proses pelaksanaan internal audit yang efektif.
  • Peserta akan memiliki kemampuan serta menguasai dasar-dasar kompetensi yang harus dipunyai auditor internal.
  • Para peserta dapat merencanakan, melaksanakan, serta mengevaluasi internal audit dengan tujuan untuk menjaga efektivitas serta pengembangan sistem pengembangan mutu perusahaan.
  • Peserta akan mengetahui bagaimana tips dan triks untuk menjadi seorang internal auditor yang bisa menganalisis hasil audit, melakukan closing serta evaluasi hasil audit.

Peserta Pelatihan Internal Audit


Peserta yang direkomendasikan untuk mengikuti in house training internal audit ini antara lain departemen ISO perusahaan, internal auditor perusahaan, QMR perusahaan, departemen SDM, perwakilan departemen, dan pihak-pihak yang terkait dengan kegiatan internal audit.

Demikianlah informasi tentang in house training audit internal. Semoga informasi ini bermanfaat.


Informasi Pelatihan In House Training Audit Internal ISO 9001
Hubungi Yuwana 0812 9828 9983 (SMS/WA/Telp)

Artikel Terkait :


Tidak ada komentar:

Posting Komentar